Dunia kini mengalami transisi demografi menuju struktur penduduk tua (aging population) yang mana peningkatan umur harapan hidup diikuti dengan peningkatan jumlah lansia. Indonesia termasuk negara yang mengalami fenomena tersebut karena dalam tiga tahun terakhir terus mengalami peningkatan. Jumlah penduduk lansia pada tahun 2022 sebanyak 28 juta, tahun 2023 sebanyak 30...