Siapa sih yang tidak tahu makan gratis yang sedang hangat diperbincangkan? Makan gratis atau lebih tepatnya Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dicanangkan oleh presiden dan wakil presiden terpilih yang bertujuan untuk menurunkan angka stunting. Lalu bagaimana menu makan bergizi ini bisa tepat sasaran dan tepat tujuannya? Adakah poin penting...