Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) adalah salah satu pelaksanaan seleksi bagi calon Aparatur Sipil Negara (ASN) yang dilaksanakan setiap ada penerimaan pengangkatan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) ataupun Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). SKB dilaksanakan setelah calon ASN lulus seleksi tes sebelumnya, yaitu Seleksi Kompetensi Dasar (SKD). Pelamar akan diuji sesuai dengan kompetensi bidang yang dimiliki untuk melihat kesesuaian dengan kompetensi bidang sesuai dengan kebutuhan jabatan
Daftar isi :
-Tips belajar menuju ujian SKB CPNS dan PPPK
-Panduan umum tes seleksi kompetensi bidang CPNS
-Panduan umum tes seleksi kompetensi Teknis PPPK
-Kisi-kisi seleksi kompetensi bidang gizi
Bab 1 Gizi makro (D4/S1)
Bab 2 Suplementasi Gizi(D3,D4/S1)
Bab 3 Proses Asuhan Gizi Terstandar (D4/S1)
Bab 4 Penilaian Status Gizi (D3, D4/S1)
Bab 5 Surveilans Gizi (D3, D4/S1)
Bab 6 Dietetika (D4/S1)
Bab 7 Promosi Gizi (D3, D4/S1)
Bab 8 MSPM (D3, D4/S1)
Bab 9 Gizi Masyarakat (D4/S1)
Bab 10 Gizi Masyarakat (D3)
Terdiri dari:
Tags: Buku Soal, Ilmu Gizi, CPNS/PPPK