Gizi pada ibu hamil adalah asupan berupa zat gizi makro dan zat gizi mikro yang diperlukan ibu selama masa kehamilan dimulai dari trimester I sampai dengan trimester III yang harus dicukupi jumlah dan mutunya yang berasal dari makanan sehari-hari untuk pertumbuhan dan perkembangan janin yang sedang dikandung.
Pemenuhan kebutuhan zat gizi dimulai dari kelompok makanan pokok seperti, nasi bisa diganti dengan roti, kentang, jagung atau singkong. Berfungsi sebagai sumber energi utama bagi ibu hamil sehingga dapat beraktivitas walaupun sedang hamil.
Tags: Lembar Balik, Konseling Kit, Ilmu Gizi, Gizi Daur Kehidupan